Rumah Sakit Kami
Pusat Unggulan
Oleh Dr. Simon Salim, Sp.PD - KKV, Mkes, AIFO, FINASIM, FACP, FICA Terapi Resinkronisasi Jantung (TRJ) atau Cardiac resynchronization therapy (CRT) telah terbukti dapat mengurangi gejala dan menurunkan angka kematian pada pasien gagal jantung kronik yang memiliki indikasi pemasangan.
13 May 2022
Jika Anda menggunakan alat CRT, dokter Anda akan menjelaskan hal-hal yang harus diperhatikan dalam kehidupan sehari-hari. Pastikan Anda memahami instruksi dari dokter. Pemakaian alat CRT tetap harus diiringi dengan konsumsi obat-obatan untuk gagal jantung.
13 May 2022
Dr. Markz R.M.P. Sinurat, Sp.JP, FIHA & Dr. Taofan, Sp.JP(K), FIHA, FICA, FACC Pada
14 March 2022
Bagi banyak orang, studi elektrofisiologi belumlah dikenal dengan baik, apalagi dipahami secara mendalam. Padahal, prosedur ini sangat membantu pasien yang
10 February 2021
Banyak orang yang tidak menyadari bahwa dirinya bisa mendapat serangan jantung, karena kejadiannya memang begitu mendadak, dengan gejala timbulnya rasa
26 March 2018
Kurang olahraga, mengonsumsi makanan instan, kurang istirahat dan tekanan stres, adalah hal-hal yang kerap dialami warga kota besar. Menjalani pola
24 February 2017
Aneurisma adalah kelainan pembuluh darah otak yang muncul akibat penipisan dan degenerasi dinding pembuluh darah arteri. Penyebabnya adalah kelainan bawaan,
24 February 2017
Kemajuan teknologi dan teknik pengobatan telah membuka jalan penyembuhan bagi kelainan yang terjadi pada organ paling vital di tubuh kita,
24 February 2017
Apakah aritmia dapat membahayakan ibu dan janin? Bagaimana cara mencegahnya? Umumnya aritmia pada kehamilan berupa denyut jantung yang lebih cepat dari biasanya. Jika hal ini memberikan pengaruh besar pada ibu, maka asupan makanan bagi janin pun akan terganggu. Jadi jika ibu hamil merasakan ketidakteraturan irama jantung, sebaiknya
24 February 2017
Penyakit jantung koroner merupakan salah satu penyebab kematian terbesar di Indonesia. Serangan jantung (myocardial infarction) dengan ST-segment elevation merupakan manifestasi
24 February 2017
Penyakit jantung umumnya dianggap sebagai penyakit kaum pria. Namun kenyataannya, satu dari empat perempuan meninggal karena penyakit kardiovaskular. Jumlah ini
16 November 2016
Donor darah merupakan proses pengambilan sebagian darah yang kita miliki yang disumbangkan dan disimpan di bank darah yang sewaktu-waktu dapat
16 November 2016
EKA HOSPITAL
APPOINTMENT CENTER
Jam Operasional Layanan Telepon 06:00 - 22.00 WIB
Layanan Booking Mandiri 24 jam via Website