Rumah Sakit Kami
Pusat Unggulan
Hasil Terkait :
"anak"
Dehidrasi adalah kondisi di mana tubuh kehilangan lebih banyak cairan daripada yang masuk. Kondisi ini dapat terjadi pada siapa saja, termasuk bayi, anak-anak, orang dewasa, dan lansia.
24 March 2025
Diare adalah gangguan kesehatan yang umum terjadi pada anak-anak, ditandai dengan buang air besar (BAB) yang lebih sering dan lebih encer dari biasanya.
11 March 2025
Pada usia 1 tahun, anak sudah memasuki tahap perkembangan yang pesat. Sistem kekebalan tubuhnya pun terus berkembang. Untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan yang optimal, penting bagi anak untuk mendapatkan imunisasi lengkap sesuai jadwal.
06 March 2025
Bagi orangtua yang memiliki anak, pastinya tidak asing dengan istilah vaksinasi dan imunisasi. Keduanya sering digunakan secara bergantian. Namun sebenarnya keduanya memiliki arti yang berbeda walaupun masih berkaitan.
06 March 2025
Cara melatih anak berjalan diperlukan kesabaran dan kehati-hatian. Mulai dari memberikan bantuan hingga membiarkannya jalan tanpa alas kaki
06 March 2025
Cara melatih anak berjalan diperlukan kesabaran dan kehati-hatian. Mulai dari memberikan bantuan hingga membiarkannya jalan tanpa alas kaki
06 March 2025
Diabetes melitus tipe 1 yang biasanya lebih sering ditemukan pada anak-anak juga mengalami peningkatan, namun yang lebih mengkhawatirkan adalah peningkatan diabetes melitus tipe 2
22 November 2024
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) telah menyusun jadwal imunisasi yang lengkap dan terpercaya untuk anak-anak di Indonesia.
29 October 2024
Imunisasi dasar tambahan akan membantu menciptakan sistem kekebalan tubuh yang lebih baik pada anak setelah mendapatkan vaksin lengkap. Apa saja imunisasinya?
29 October 2024
Rewel adalah cara bayi berkomunikasi. Penyebabnya bisa karena bayi lapar, sakit, hingga meminta perhatian orangtua
29 October 2024
Penyebab lidah bayi putih biasanya adalah karena bekas menyusui. Tapi, ada juga masalah kesehatan yang menyebabkan lidah bayi putih.
29 October 2024
Memberikan screen time untuk anak bukanlah hal sepenuhnya buruk. Ada beberapa manfaat yang bisa didapatkan dengan mengizinkan anak menggunakan gadget atau menonton TV jika digunakan secara bijak.
29 October 2024
EKA HOSPITAL
APPOINTMENT CENTER
Jam Operasional Layanan Telepon 06:00 - 22.00 WIB
Layanan Booking Mandiri 24 jam via Website